Berita

Berita Thumbnail
Rabu, 08 November 2023
Oleh: adminfsrd

Selamat Kepada Wisudawan FSRD Usakti Semester Genap 2022/2023

Selamat untuk para wisudawan/i Semester Genap TA 2022-2023 yang mengikuti wisuda pada tanggal 7 November 2023 di JCC, sejumlah 85 wisudawan yang terdiri dari Prodi Magister DP sebanyak 14 peserta, Prodi Desain Interior sebanyak 16 peserta, Prodi Desain Produk sebanyak 1 peserta, Prodi DKV sebanyak 49 peserta, Prodi Fotografi sebanyak 5 peserta.
Semoga ilmu yang sudah di dapat dari Universitas Trisakti dapat diamalkan dengan baik kedepannya.

Fakultas Seni Rupa dan Desain
Universitas Trisakti

Floatin Button
Floatin Button